Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Karawang melaksanakan Audiensi Studio Perencanaan Wilayah Tahun 2024 dengan Institut Teknologi Sains Bandung

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Karawang melaksanakan Audiensi Studio Perencanaan Wilayah Tahun 2024 dengan Institut Teknologi Sains Bandung. Kegiatan ini dilaksanakan pada Hari Kamis 7 November 2024 di Aula II BAPPEDA Kabupaten Karawang 

Share this Post